Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
7.360 views

AS, Eropa Target Wisata Halal, Indonesia Bidik Aceh, Sumbar, dan NTB

JAKARTA (voa-islam.com)- Islam yang menjadi agama populasi terbesar di dunia tentunya “menuntut” di segala lini untuk memantaskan diri sebagaimana yang diajarkan Islam itu sendiri di dalam kehidupan. Salah satunya mungkin dapat dilakukan dengan mengembangkan pariwisata yang berbasis ‘wisata halal’ di setiap Negara muslim khususnya, dan Negara umum lainnya.

Baru-baru ini sebuah diskuis yang bertajuk ‘Menjadikan Halal Tourism sebagai Produk Unggulan Pariwisata Indonesia’ ingin berkontribusi bagaimana seorang muslim dapat ‘memantaskan’ dirinya di saat situasi apapun, termasuk pariwisata atau menikmati alam di seluruh dunia. Mereka mencoba memformulasikan secara teknis dan komprehensif seperti apa bila ingin melakukan perjalanan wisata halal ini.

Melalui rilis yang diterima oleh redaksi voa-islam.com, misalnya mempunyai tujuan awal yaitu menyerap potensi wisatawan muslim  yang berada di negara-negara di dunia. Seperti dari Timur Tengah, Rusia, Cina, Eropa, juga Amerika Serikat. Dari beberapa negara tersebut diharapkan wisata halal dapat berkembang, khususnya untuk produk-produk wisata yang sesuai dengan karakteristik pasar.

“Tergarapnya potensi wisatawan muslim mancanegara (Timur Tengah, Rusia, China serta muslim Eropa dan Amerika). Berkembangnya produk-produk wisatayang sesuai dengan karakter pasar baik wisatawan muslim maupun wisatawan umum.”

Khusus untuk Timur Tengah dan Barat, lembaga ini memiliki target, yakni meningkatkan kedatangan wisatawan ke daerah tersebut. Untuk mencapainya, maka mereka melengkapi dan memperbaiki sarana dan prasarana dengan wisata bersahabat.

“Tersedianya produk dan paket pariwisata halal yang sesuai dengan kebutuhan muslim yang juga bisa dinikmati oleh wisatawan umum. Adanya upaya untuk melengkapi dan memperbaiki sarana dan prasarana wisata yang ‘friendly’ bagi muslim.” Sebagai contoh konkritnya, hotel, dan restoran, dan spa menjadi fokus mereka.

Beberapa contoh perkembangan pariwisata halal: Menu Halal pesawat oleh GateGourmet, kini LSG Sky, Nepal disamping Thai Airways yg sudah lebih dulu. LSG Sky Nepal, memproduksi sekitar total 1800 makanan unt konsumen mencakup Qatar Airways, Gulf Air, Etihad Airways, Dragon Air, China Southern Airlines, GMG Airlines dan Nepal Airline; Singapore mengeluarkan daftar resto halal bagi para turi; Pantai khusus wanita di Turki; Kolam renang terpisah di hotel Mediterania dan di Inggeris; Rumah sakit Halal India serta di Thailand.

Sementara itu, hal dukungan pun datang dari Kementerian Pariwisata Republik Indoenesia, Dadang Rizki Ratman. Ia mengtakan bahwa ada beberapa daerah yang siap menggelar wisata yang berbasis halal. Dan bagi daerah yang fokus untuk hal itu, Kemenpar mendukungnya.

“Belakangan ini ada tuntutan dari pasar wisata halal. Sebagai wisatawan mereka berhak memilih dan pemerintah harus memberikan pilihan setelah melihat potensi dan keseriusan daerah. Nah daerah yang berkomitmen mengemas wisata halalnya, itu yang kita dukung dan direkomendasikan sebagai destinasi wisata muslim,” terang Deputi Pengembangan Destinasi dan Industri Pariwisata, Kemenpar Dadang Rizki Ratman usai menjadi narasumber dalam acara Standarisasi Penyediaan Informasi Pariwisata bertajuk ‘Menjadikan Halal Tourism sebagai Produk Unggulan Pariwisata Indonesia’. Seperti Aceh, Sumatra Barat, dan Nusa Tenggara Barat pun memiliki potensi. Dan ia memilih ketiganya sebagai destinasi wisata halal di Indonesia. (Robigusta Suryanto/voa-islam.com)

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Berita Dakwah Indonesia lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Innalillahi..!! Ustadzah Pesantren Tahfizh Kecelakaan, Kepala Gegar Otak Koma 5 Hari

Ustadzah Salma Khoirunnisa, salah satu pengajar di Pesantren Tahfizul Quran Darul Arqom Sukoharjo mengalami kecelakaan. Kondisinya masih belum sadar, dan sempat koma selama 5 hari karena diperkirakan...

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Tutup Tahun Dengan Bakti Sosial Kesehatan di Pelosok Negeri

Diawali dengan berniat karena Allah, berperan aktif menebarkan amal sholeh dan turut serta membantu pemerintah memberikan kemudahan kepada umat mendapatkan pelayanan kesehatan, maka Ulurtangan...

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Ayah Wafat, Ibu Cacat, Bayu Anak Yatim Ingin Terus Bersekolah

Rafli Bayu Aryanto (11) anak yatim asal Weru, Sukoharjo ini membutuhkan biaya masuk sekolah tingkat SMP (Sekolah Menengah Pertama). Namun kondisi ibu Wiyati (44) yang cacat kaki tak mampu untuk...

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Program Sedekah Barang Ulurtangan Sukses Menyebarkan Kasih dan Berkah Bagi Muallaf di Kampung Pupunjul

Alhamdulillah, pada Sabtu, (18/11/2023), Yayasan Ulurtangan.com dengan penuh rasa syukur berhasil melaksanakan program Sedekah Barangku sebagai wujud nyata kepedulian terhadap sesama umat Islam....

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Merengek Kesakitan, Bayi Arga Muhammad Tak Kuat Perutnya Terus Membesar. Yuk Bantu..!!

Sungguh miris kondisi Arga Muhammad Akbar (2) anak kedua pasangan Misran dan Sudarti ini, sudah sebulan ini perutnya terus membesar bagai balon yang mau meletus. Keluarganya butuh biaya berobat...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X