Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
14.253 views

Proyek Devide et Impera Antar Umat Islam Oleh BNPT & Ansyad Mbai

Apa motif utama Ansyad Mbai dengan lembaga BNPT-nya melaga adu domba antara sebagian ustadz? Antara ustadz yang dituduh teroris dengan ustadz  lain yang 'dekat' dengan penguasa? Atau istilah kasarnya antara mereka yang dituduh Khawarij vs mereka yang dituduh Murjiah?

Inilah hakikat terpenting yang harus disadari oleh umat Islam Indonesia!

Fakta dan Secercah Harapan :

1. BNPT memiliki proyek-proyek yang sangat membahayakan aktivis Islam/Du'at di Indonesia. Di antaranya menurut kami adalah proyek adu domba. Sebagian umat Islam (Ahlus Sunnah) diadu antara yang satu sama yang lain.
Menurut kami, diundangnya Syekh Ali Hasan Halabi, hanya bertujuan mempertajam 'perselisihan' antara golongan yang pro dan kontra terhadap Ust. Abu Bakar Ba'asyir, cs. Bukan mendamaikan atau 'deradikalisasi', dsb.

2. Fakta yang menyedihkan di lapangan adalah, bahwa sebagian umat Islam Indonesia saling tuduh, dengan memberikan gelar-gelar buruk kepada pihak lain, seperti 'Khawarij, Murji'ah', dll. 
Tidak selayaknya mereka melakukan hal ini. Kendati memang sikap sebagian mereka mengindikasikan hal itu, tetapi kita dituntut untuk bersikap wasath/pertengahan dan inshaf/ adil.
Perselisihan ini berangkat dari perbedaan sikap dalam beberapa masalah, seperti sikap tentang pemerintah NKRI dan UU yang diterapkan.

3. Umat Islam Indoensia sedang diserang oleh berbagai pihak dari semua penjuru, sebut misalnya Zionisme, Kristenisasi, Syi'ah-Rafdihisasi, Liberalisme, Sekularisme, dll.
Bukan malah bersatu merapatkan barisan, kita justru saling menyerang satu sama lain.
Maka dengan segala makarnya, musuh Islam menggunakan segala macam cara untuk memperlebar jurang pemisah antara sesama du'at dan aktivis Islam.

***
Maka, kami berharap kepada asatidz, du'at, dan aktivis Islam untuk mengkompromikan perbedaan pendapat secara internal dan face to face, tidak perlu melibatkan lembaga-lembaga negara tertentu yang notabene dipegang oleh musuh Islam.

Jika memang perlu mendatangkan ulama dari luar, maka silahkan masing-masing mendatangkan syekh yang terpercaya ilmu dan agamanya, untuk berdiskusi dan mencapai kesepakatan sikap bersama. Tentu langkah ini ditempuh jika memang mereka benar-benar mau menyelesaikan perselisihan yang ada.

Miris, sekarang melalui media kita saling serang, saling menjatuhkan. Akhirnya, musuh-musuh Islam dari Zionisme, Kristenisasi, Syi'ah-Rafdihah, Liberalisme, Sekularisme bertepuk tangan dan bergembira ria.

Padahal kita semua masih senantiasa membaca firman Allah:

( يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا أَطِيعُوا اللَّهَ وَأَطِيعُوا الرَّسُولَ وَأُولِي الْأَمْرِ مِنكُمْ ۖ فَإِن تَنَازَعْتُمْ فِي شَيْءٍ فَرُدُّوهُ إِلَى اللَّهِ وَالرَّسُولِ إِن كُنتُمْ تُؤْمِنُونَ بِاللَّهِ وَالْيَوْمِ الْآخِرِ ۚ ذَٰلِكَ خَيْرٌ وَأَحْسَنُ تَأْوِيلً )

"Hai orang-orang yang beriman, ta'atilah Allah dan ta'atilah Rasul(Nya), dan ulil amri di antara kamu. Kemudian jika kamu berlainan pendapat tentang sesuatu, maka kembalikanlah ia kepada Allah (Al-Qur'an) dan Rasul (sunnahnya), jika kamu benar-benar beriman kepada Allah dan hari kemudian. Yang demikian itu adalah lebih utama (bagimu) dan lebih baik akibatnya". (QS. an-Nisaa': 59)

Sekali lagi, "Jika kamu benar-benar beriman kepada Allah dan hari kemudian!"

Baca Juga: klik gambar 

Pengirim : Rahman Yasim

sumber : Dukung MUI Keluarkan Fatwa Syi'ah Sesat Dan Haram Di Indonesia

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Citizens Jurnalism lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X

Senin, 20/01/2025 17:12

Pemandangan Indah Di Hari Pertama