Rabu, 22 November 2023 05:30 wib

Memprihatinkan, calon manusia yang tak berdosa harus di hilangkan nyawanya karena ulah manusia yang tak bertanggung jawab. Apalagi pelakunya masih remaja yang seharusnya tekun dan semangat dalam meraih masa depannya.
more →
Ahad, 19 November 2023 21:23 wib

Fenomena Fatherless yang bermakna semu biasanya terjadi karena sosok ayah sudah terlalu lelah berinteraksi di luar rumah seharian. Ayah begitu giat mencari kerja di luar untuk memenuhi segala kebutuhan yang diperlukan di rumah, belum lagi jika ayah merupakan sosok yang harus menanggung pula kebutuhan kedua orangtuanya.
more →
Ahad, 12 November 2023 22:50 wib

Biasanya pada ngidolain oppa-oppa Koreyah, sekarang pada berpaling ke akhi-akhi pejuang Gaza. Apa kesannya? Tampan? Gagah? Pemberani? Sholeh? Atau gabungan dari semuanya?
Bagaimana? Segitu baru sedikit yang kita saksikan di akhir zaman ini.
more →
Senin, 6 November 2023 14:52 wib

Banyak sekali yang marah dengan hal ini. Tidak hanya dari netizen awam, tapi juga pakar-pakar yang paham akan ta’aruf dan perspektif Islam pun banyak sekali yang menegur bahwa cara ini sama sekali salah. Apalagi hal ini dilakukan oleh wanita-wanita bercadar yang mana secara umum, wanita-wanita yang bercadar ini tentu saja lebih terhormat
more →
Jum'at, 27 Oktober 2023 15:43 wib

Lebih utama ibu atau istri? Gara-gara tersebarnya video pertanyaan dari salah satu jama’ah Ustad Hanan Attaki mengenai suaminya yang menceraikannya demi ibunya tersebut, banyak sekali yang ikut menanyakan hal serupa, antara ibu dan istri, mana yang lebih utama?
more →
Senin, 23 Oktober 2023 16:20 wib

Kebanyakan dari orang-orang semacam ini bisa dipastikan bahwa mereka merasa bahwa kehidupan rumah tangga mereka itu kurang sempurna sehingga mencari-cari kecacatan dari rumah tangga orang lain. Tapi ada juga yang karena FOMO doang, alias di lingkungan tersebut karena banyak yang bergosip, jadi ikut bergosip juga, mumpung nggak ada kerjaan, kan?
more →
Jum'at, 13 Oktober 2023 16:27 wib

Sungguh fenomena perundungan di kalangan pelajar hari ini kian memprihatinkan! Tentu saja kita tak boleh menganggap sepele dan mengabaikan hal tersebut, karena sejatinya fenomena perundungan menunjukkan betapa rusaknya generasi hari ini. Bagaimana mungkin akan tercipta peradaban gemilang di masa depan jika perilaku generasinya dihiasi dengan krisis moralitas dan minim akhlak?
more →
Selasa, 10 Oktober 2023 14:17 wib

Di salah satu sosial media tempo hari, ada postingan yang menayangkan seorang wanita dengan pakaian olahraga terbuka sedang berlari di jalan. Mengejutkannya, banyak sekali wanita yang nimbrung di situ. Rata-rata dari mereka berkomentar tentang bagaimana inginnya perasaan mereka melakukan hal yang sama dengan yang dilakukan oleh pengunggah. Berpakaian bebas tanpa dihakimi atau dipandang ‘ganjil’ oleh orang-orang sekitar.
more →
Sabtu, 7 Oktober 2023 05:30 wib

Tak seindah kisah pernikahan Cinderella, mungkin kalimat ini sangat relevan dengan kisah rumah tangga pasangan suami istri yang belakangan semakin banyak diterpa masalah. Setiap hari kita menyaksikan banyaknya berita sadis dan menyayat hati, bagaimana ikatan pernikahan yang diharapkan akan menjadi wadah untuk menggenapi separuh lagi dari agamanya malah menjadi ikatan yang menghantarkan banyak nyawa kepada kematian.
more →
Selasa, 3 Oktober 2023 16:07 wib

Kasus ngeri domestic violence (kekerasan dalam dalam rumah tangga), dengan beragam sebab sampai pada tindak kriminal pembunuhan, membuat kita tak habis pikir. Bagaimana bisa, wanita yang dulu dicinta, dipuja dan diperjuangkan untuk diminta dari orang tuanya, dengan mudah dibunuh hanya karena hal sepele. Seperti ada yang ga konek. Tapi sih, hal mendasar kenapa bisa sampai terjadi kriminalitas, kuncinya ada pada lemahnya pengelolaan emosi.
more →