Home | Redaksi | Advertisement | Kirim Naskah | Pedoman Pemberitaan Media Siber
Facebook RSS
3.813 views

Indonesia Darurat Kesehatan Nasional, Bukan Darurat Sipil

 
Oleh:
 
Ana Nazahah, Revowriter Aceh
 
 
PRESIDEN Joko Widodo (Jokowi) mulai menimbang-nimbang penetapan keadaan darurat sipil sebagai langkah terakhir penanganan COVID-19. Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) tidak setuju dengan wacana itu, karena saat ini Indonesia tidak butuh keadaan darurat sipil.
 
"Yang kita butuhkan darurat kesehatan nasional," kata komisioner Komnas HAM, Choirul Anam, dalam keterangan pers tertulis, Senin (30/3/2020). Dilansir media Detik.News.com.
 
Seperti yang kita ketahui Indonesia hari ini belum juga memutuskan Lockdown. Ditambah dengan fasilitas kesehatan yang tidak mendukung. Sarana, prasarana dan tenaga kesehatan tidak memadai. Alat pelindung diri (APD) yang terbatas membuat para medis yang bekerja di garda terdepan pun menjadi korban bahkan kehilangan nyawa. Sementara angka positif korona di Indonseia kian melonjak, hingga senin (30/3) positif 1.414 kasus, 122 meninggal dunia. 
 
Semua ini menunjukkan Indonesia hari ini dalam kondisi darurat kesehatan nasional. Dengan begitu, diharapkan negara bisa memimpin konsolidasi penanganan Covid 19 ini, lebih terpusat. Dalam meningkatkan layanan kesehatan. Sehingga nyawa rakyat bisa diselamatkan.
 
Karena itu, Komnas Ham menolak keras kebijakan darurat sipil. Selain tidak tepat, kebijakan ini menurutnya malah berbahaya. 
 
"Hal ini tentu saja berbeda dengan kebijakan darurat sipil. Darurat sipil diatur dalam Perppu Nomor 23 Tahun 1959 tentang Keadaan Bahaya. Keadaan darurat sipil punya konsekuensi ngeri bila ditetapkan, yakni penguasa darurat sipil berhak mengadakan peraturan untuk membatasi percetakan, penerbitan, tulisan, dan gambar apapun." Jelas Chairul Anam.
 
Wahai pemimpin bangsa! Saat ini rakyat Indonesia tengah resah. Di tengah hibauan sosial distancing dan di rumah saja, rakyat butuh sosok pemimpin yang mampu mengayomi mereka. Di sini ada buruh harian yang hanya bisa makan dengan penghasilan harian pula. Ada masyarakat miskin yang tidak memiliki tabungan dan simpanan makanan. Mereka hanya bisa pasrah, menunggu dan berharap pada kebijakan negara. 
 
Di dalam Islam pemimpin seharusnya menjadi perisai, tugasnya adalah sebagai pelayan umat. Sehingga ia akan melayani dengan maksimal tanpa memperdulikan materi. Asal rakyat selamat, materi bisa dicari belakangan.
 
Ya, materi dan perekonomian bisa ditumbuhkan kembali saat wabah berhenti. Namun siapa yang bisa mengembalikan nyawa rakyat Indonesia yang  ekonomi menjadi pertimbangan besar dalam keputusan kebijakan?. 
 
Wahai para pemimpin bangsa! Nyawa ratusan juta rakyat Indonesia tengah dipertaruhkan. Saat ini, negaralah yang seharusnya menjadi hero bagi rakyat, berada di garda terdepan. Melalui kebijakan yang kalian tetapkan. Karena itu, tetapkanlah kebijakan yang tepat sasaran.*

Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!

Citizens Jurnalism lainnya:

+Pasang iklan

Gamis Syari Murah Terbaru Original

FREE ONGKIR. Belanja Gamis syari dan jilbab terbaru via online tanpa khawatir ongkos kirim. Siap kirim seluruh Indonesia. Model kekinian, warna beragam. Adem dan nyaman dipakai.
http://beautysyari.id

Cari Obat Herbal Murah & Berkualitas?

Di sini tempatnya-kiosherbalku.com. Melayani grosir & eceran herbal dari berbagai produsen dengan >1.500 jenis produk yang kami distribusikan dengan diskon sd 60% Hub: 0857-1024-0471
http://www.kiosherbalku.com

Dicari, Reseller & Dropshipper Tas Online

Mau penghasilan tambahan? Yuk jadi reseller tas TBMR. Tanpa modal, bisa dikerjakan siapa saja dari rumah atau di waktu senggang. Daftar sekarang dan dapatkan diskon khusus reseller
http://www.tasbrandedmurahriri.com

NABAWI HERBA

Suplier dan Distributor Aneka Obat Herbal & Pengobatan Islami. Melayani Eceran & Grosir Minimal 350,000 dengan diskon s.d 60%. Pembelian bisa campur produk >1.300 jenis produk.
http://www.anekaobatherbal.com

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Palestina Masih Berduka, Ayo Ulurkan Tangan Bantu Mereka

Sahabat, Ulurtangan mari kirimkan dukungan terbaikmu untuk warga Palestina di Gaza demi menguatkan mereka menghadapi situasi mencekam ini. Mari dukung mereka dengan berdonasi dengan cara:...

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Open Donasi Wakaf Pembangunan Rumah Qur'an & TK Islam Terpadu An Najjah di Jonggol

Saat ini, Ulurtangan bersama Yayasan An Najjahtul Islam Jonggol sedang merintis pembangunan Rumah Qur’an dan Taman Kanak-kanak Islam Terpadu (TKIT) An Najjah dan Gedung Majelis Taklim di Jonggol,...

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Ulurtangan Bersama PDUI Kota Bekasi Safari Wakaf Qur'an dan Tebar Sembako ke Pelosok Negeri

Mari bergabung dalam memperkuat jaringan kebaikan di pelosok negeri dengan Wakaf Al-Qur'an. Jangan ragu untuk menjadi bagian dari kebaikan ini. Abadikan harta dengan wakaf Al-Qur'an dan saksikan...

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Bantu Naura, Balita Hebat Sembuh Dari Tumor Pembuluh Darah

Hidup Naura Salsabila dipenuhi dengan rintangan yang sangat berat. Meskipun baru berusia sepuluh bulan, bayi yang imut ini harus menghadapi penyakit yang dahsyat, yaitu tumor pembuluh darah berukuran...

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah Keluarga Yatim Ludes Terbakar Saat Ditinggal Sholat Tarawih

Rumah yang ditinggali keluarga yatim Ibu Turyati (34) ludes terbakar saat ditinggal berbuka puasa bersama dan sholat Tarawih. Kebakaran pada Kamis malam (23/3/2023) itu tak menyisakan barang...

Latest News

MUI

Sedekah Al Quran

Sedekah Air untuk Pondok Pesantren

Must Read!
X

Sabtu, 18/01/2025 09:04

ARI BP Rayakan Gencatan Senjata di Gaza