Kamis, 20 Rajab 1446 H / 25 Mei 2017 15:29 wib
14.552 views
Dapati Imam Sedang Qunut Shubuh, Sudah Terhitung Dapat 1 Raka'at?
Soal:
Ustadz, ketika saya mendapati imam sudah keadaan Qunut dalam shalat Shubuh... Apakah terhitung rakaat apa tidak?
08128873****
Jawab:
Al-Hamdulillah. Shalawat dan salam atas Rasulillah dan keluarganya.
Ketika Antum mulai shalat dengan Takbiratul Ihram, imam sedang berdiri membaca doa qunut, Antum langsung ikuti posisi imam. Antum tidak dapat rakaat itu. Karena tertinggal rukun Ruku'.
[Baca: Imam Qunut Shubuh, Makmum Ikut Qunut?]
Jadi, harus ulang 2 rakaat. Namun tetap dapatkan pahala berjamaah. Wallahu A'lam. [PurWD/voa-islam.com]
* Dijawab: Badrul Tamam
* Kirimkan tulisan atau pertanyaan ke [email protected] atau ke 087781227881 (SMS/WA/Telp)
- See more at: http://www.voa-islam.com/read/konsultasi-agama/2017/04/28/50313/imam-qunut-shubuh-makmum-ikut/#sthash.ot01xrmF.dpuf
* Dijawab: Badrul Tamam
* Kirimkan tulisan atau pertanyaan ke badrutamam@voa-islam.com atau ke 087781227881 (SMS/WA/Telp)
Sebarkan informasi ini, semoga menjadi amal sholeh kita!